Zahra Amelia

Dayang Sumbi menikah dengan Tumang, seekor anjing jelmaan dewa, dan melahirkan Sangkuriang. Suatu hari, Sangkuriang tanpa sengaja membunuh Tumang dan diusir ibunya.

Bertahun-tahun kemudian, tanpa sadar, Sangkuriang jatuh cinta pada Dayang Sumbi. Saat mengetahui kebenarannya, Dayang Sumbi menolaknya dan memberi syarat membuat danau serta perahu dalam semalam.

Saat hampir selesai, Dayang Sumbi menggagalkan usahanya dengan membuat langit tampak fajar. Marah, Sangkuriang menendang perahu hingga terbalik, menjadi Gunung Tangkuban Perahu.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top