Kompetisi Desain Tehbotol Sosro 2025
“Wajah Asli Kebaikan Indonesia”
Nama : Kitty Felicia
Subtema : Kebaikan Alam Indonesia
SEAFOOD
Alam Indonesia sangatlah Kaya. Mulai dari hutan, Gunung, laut, sungai, tambang.
Dari kebaikan alam ini, Rakyat Indonesia dapat memenuhi kebutuhan hidupnya.
Dan jangan lupa, jangan sampai di ekploitas secara berlebih, tetap dijaga kelestariannya.
Tema unutk desain ini adalah Salah satu kebaikan alam Indonesia yaitu hasil laut, Seafood dan kekayaan alam indonesia dengan rempah dan sayurannya.
Desain dengan tema seafood, ada berbagai macam seafood :
Tuna, Gurita, Cumi, Lobster, Kerang, kepiting, keong macan. Dan juga ada berbagai macam rempah dan sayuran.
Ilustrasi Hewan laut, rempah dan sayuran, dihias motif-motif khas dari berbagai wilayah di Indonesia.