Rimarsha salsabilla supriyanto

Ande-ande lumut

Dahulu kala hiduplah perempuan cantik nan anggun bernama dewi sekartaji dari kerajaan kediri dan juga pangeran raden panji asmarabangun dari kerajaan jenggala, keduanya akan segera dinikahkan namun karena terdapat konflik pada kerajaan kediri dewi sekartaji pun terpaksa harus bersembunyi

Diangkatlah dewi sekartaji menjadi klenting kuning oleh mbok rondo dan ia terpaksa harus hidup bersama dengan mbok rondo dan ketiga anak angkat mbok rondo yakni klenting merah, biru dan hijau. Kehidupan klenting kuning amatlah susah dikarenakan saudari tirinya itu..

Kemudian munculah kabar bahwa seorang pangeran sedang mencari istri dan mengundang seluruh anak gadis mbok rondo untuk mengikuti sayembara tersebut

Namun ditengah perjalanan mereka dihadapkan dengan sungai yang luas dan tidak ada satupun jalan untuk menyebrang, lalu muncul lah sosok yuyu kangkang yang genit menawarkan tumpangan untuk menyebrangi sungai namun dengan syarat mereka harus mencium yuyu kangkang. Ketiga anak angkat mbok rondo yakni klenting merah,hijau dan biru menyetujuinya karna mereka ingin segera bertemu dengan pangeran.. namun ketika klenting kuning ditawarkan tumpangan oleh yuyu kangkang dengan imbalan harus menciumnya ia menolak mentah2 dan mengeluarkan cambuk yg ia pukul ke arah sungai, seketika air sungai menjadi surut dan yuyu kangkang mulai ketakutan. Akhirnya dengan terpaksa yuyu kangkang pun membatu klenting kuning menyebrang tanpa meminta imbalan apapun.

Sesampainya dikerajaan para gadis2 itu menemui sang pangeran, namun semuanya ditolak oleh pangeran karena sudah pernah dicium oleh yuyu kangkang.. namun hanya ada seorang gadis yg blm tersentuh oleh yuyu kangkan ia adalah kelenting kuning. Seketika pangeran pun memilih klenting kuning untuk menjadi istrinya

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top