Diajeng Michelle Kaudita Indi Ekaristi

Narasi;
Kebaikan Alam Indonesia.
Di Indonesia, hutan atau rimba raya merupakan tempat berlindung bagi hewan-hewan yang sangat dilindungi. Salah satunya adalah hewan primata, orangutan, bekantan dan yaki.
Kebaikan Alam Indonesia dibuktikan dengan adanya hutan rimba raya yang masih banyak tertutup dan menjadi atap bagi primata yang dilindungi.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top