Agus Setiawan (GEZZ)

Hijau Lestari adalah konsep yang menggambarkan kelestarian alam dan lingkungan hidup yang seimbang dan harmonis. Konsep ini menekankan pentingnya menjaga kelestarian alam dan melestarikan sumber daya alam untuk generasi mendatang. Karena Hutan Indonesia adalah salah satu hutan hujan tropis terbesar di dunia dan merupakan rumah bagi banyak spesies hewan dan tumbuhan yang unik dan langka maka dari itu kita harus dapat menjaga dan melestarikan untuk generasi mendatang.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top