Seorang perempuan telah memetik daun teh di pegunungan kebun teh dan berteduh untuk menikmati minuman teh sosro. Gambar ini melambangkan kebaikan alam di Indonesia dimana kebun teh merupakan tempat alam dan bahan utama dari teh sosro. Dengan slogan yang ada di caption “Dari daun teh berkualitas” bermakna teh ini berkualitas yang baik.