Suku Bajau bukanlah pelaut handal semata, tetapi juga penjaga laut yang memiliki hubungan yang sangat erat dengan alam. Selain mewarisi keahlian menyelam yang luar biasa, tanpa alat bantu selain tombak untuk berburu, mereka juga masih rutin melakukan ritual dan adat istiadat untuk menghormati laut, loh! sebab mereka percaya bahwa laut merupakan sumber kehidupan yang harus dijaga dan dihormati. Hal ini mengajarkan kita, bahwa #wajahaslikebaikanindonesia dapat hadir dalam bentuk menjaga keseimbangan alam serta menghargai warisan nenek moyang kita, seperti apa yang dilakukan oleh Suku Bajau.